Game Level 6: Love Math: Day 2

Day 2

Matematika ada di sekeliling kita

أَعُوْذُ بِاللَّهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِِْ

Jum'at ini, k3 menemani ibuk membungkus doorprize untuk persiapan kegiatan offline Sabtu, 7 September 2019.

Ibuk menyampaikan kepada k3, "Kak, itu namanya kotak bentuknya persegi panjang, kemudian mainan tayo-nya saya sebutkan bagian itu roda, bentuknya lingkaran, atau " yuk, lihat bentuk buku yang sedang dibaca k3."
"Yuk kita pegang dan sentuh." "Bagaimana kak, ini sisi, ini sudut, permukaannya halus ya." 

Bermacam-macam nama-nama benda beserta bentuknya ibuk sebutkan, harapannya k3 mengenal nama-nama benda juga nama bentuk-bentuknya. 

Di sini tujuan ibuk mudah-mudahan k3 menambah kosa kata benda baru dan pengenalan nama bentuk yang memang harus diulang-ulang dalam kehidupan sehari-hari, seerti kosa katas sudut, sisi, lingkaran, permukaan, halus, kasar.



Dan tantangan selanjutnya, bisa berlanjutnya ke mengulang-uang kosa kata seperti halus, kasar, sudut, sisi.

Bukan bermaksud untuk menggegasnya, tapi sedikit demi sedikit pengenalan, menemani menemukan inside outnya fitrah belajar matematika dengan mengenal benda-benda yang ditemui di sekeliling kita dalam kehidupan sehari-hari.

والله أعلمُ بالـصـواب
أستغفر الله هل عظيم


#hari2
#gamelevel6
#tantangan10 hari
#lovemath
#matharoundus
#kuliahbundasayang
@institut.ibu.profesional
@maritaningtyas
@institut.ibu.profesional


Comments

Popular Posts